TANDA - TANDA TOKEK HAMIL

Jika Anda beternak tokek, tentulah telur - telur tokek yang Anda tunggu - tunggu kehadirannya. 
Telur tokek akan menetas jika betina telah dibuahi pejantannya, dengan catatan, tokek baru bertelur setelah  2 bulan lamanya.
Tokek bertelur biasanya mengeluarkan 3 sampai 4 butir telur yang seluruhnya menempel.

Tanda - tanda tokek betina yang sedang hamil diantaranya, 
  • di awal hingga pertengahan kehamilan nafsu makan tokek sangat tinggi.
  • perut tokek terlihat besar dalam waktu hanya beberapa hari.
  • di akhir kehamilan, nafsu makan tokek  menurun.
  • menjelang bertelur, tokek terlihat hanya diam saja, tidak terlalu banyak aktifitas.
Nah, begitulah tanda - tanda tokek betina jika sedang hamil. 
Gambar berikut untuk membantu Anda dalam mengetahui tokek yang sedang hamil.

Tokek Hamil